GuidePedia

0
Cara mencegah jerawat paling ampuh

Zetseo.com- Siapa sih yang tidak kenal dengan yang namanya jerawat..?? Jerawat merupakan suatu keadaan di mana Pori-pori dalam kulit tersumbat, Sehingga menimbulkan kantung nana yang meradang. Jerawat termasuk penyakit kulit yang sangat besar penderitanya. Bahkan tak ada satupun orang di dunia ini yang melewati masa hidupnya tanpa sebuah jerawat.


Kebanyakan Masalah kulit ini muncul dikalangan anak muda, Selain membuat wajah tidak nyaman jerawat juga bisa membuat kita tidak percaya diri. Kemungkinan penyebab masalah kulit yang satu ini adalah perubahan hormon yang merangsang kelenjar minyak di kulit. seperti salah memakai kosmetik, faktor makanan dan Stress.

Sebenarnya banyak sekali cara untuk bisa mengobati jerawat, Namun alangkah baiknya jika kita mencegah jerawat itu tumbul di permukaan kulit kita. Karena sejatinya jerawat yang sudah terlanjur membanyak itu sangat sulit untuk diobati/ di hilangkan, Alias hanya mengurangi beberapa saja.


Dengan kita mencegah timbulnya jerawat, Secara tidak langsung berarti kita sudah menghindarkan Wajah dari masalah kulit wajah lainya, Seperti Flek hitam, Noda hitam dan komedo.

cara paling ampuh untuk menghindarkan wajah dari jerawat adalah melakukan pola hidup sehat itulah kunci untuk menghindarkan wajah dari jerawat. Anda harus melakukan pola makan yang sehat dan teratur, kita juga harus rajin menjaga kebersihan, Seperti membersihkan Make up dan mencuci mukah secara teratur sebelem tidur.
kita juga harus membersihkan benda-benda yang sering kita pakai seperti bantal dan handuk secara teratur dan yang terpenting usahakan tidak menyentuh muka dengan tangan karena dapat mengakibatkan bakteri menyebar.
tips mencegh jerawat paling ampuh

Cara yang lain adalah melakukan olah raga secara teratur minimal 30 menit sehari. Olahraga secara teratur dapat membuang racun melalui keringat, sehingga memungkinkan untuk terhindar dari Jerawat.

Post a Comment

Tinggalkan cacimaki anda di kotak komentar yang sudah saya sediakan ^_^

 
Top